Banyak hubungan yang hancur karena telah berkurangnya kesetiaan. Untuk
itu, jagalah hati untuk tetap setia demi kebersamaan.
Senyumlah, tinggalkan sedihmu. Bahagialah, lupakan takutmu. Sakit yang
kamu rasakan, tak setara dengan bahagia yang akan kamu dapatkan.
Tuhan memberimu banyak jalan agar kamu melangkah. Langkahkan kakimu,
dan percayalah bahwa Tuhan akan membimbingmu ke jalan yang benar.
Relakan jika memang harus berakhir. Karena akhir sebuah kisah adalah
pertanda bahwa akan adakisah yang baru.
Terkadang, kamu harus rela melepaskan yang telah dimiliki demi
memiliki sesatu yang baru.
Apapun impianmu, yakini saja bahwa kamu bisa mewujudkannya. Keraguan
hanya akan melemahkanmu.
Jangan mencari yang sempurna tuk dicinta, yang kamu butuh hanya dia
yang mau temanimu melalui segalanya, tanpa pernah menyerah.
Kau tidak bisa mengajari orang yang tidak ingin belajar & tidak bisa
mengubah orang yang tidak siap menjadi dewasa. Kau pantas menerima
yang lebih baik,
Kabar buruknya, hidup takakan pernah sempurna. Kabar baiknya, kamu tak
perlu hidup yang sempurna untuk menikmatinya.
Tak perlu iri dengan kelebihan orang lain, karena setiap kita memiliki
kelebihan. Iri hanyalah milik mereka yang tak menghargai kelebihannya.
Kebahagiaan bukan milik mereka yang hidup dalamkemewahan, tapi juga
milik mereka yang hidup dalam kesederhanaan tapitak lupa berucap
syukur.
Terkadang, Tuhan membiarkan mereka yangmembencimu menyakitimu, hanya
agar mereka tahu bahwa tak ada yg mampu menjatuhkanmu.
Kamu bahagia bukan ketika km mendapat yangkm inginkan, tapi ketika
kamu bersyukur atas apa yang kamu dapatkan.
Jika kamu mampu bersyukur atas apa yang telah Tuhan berikan untukmu,
kamu tak akan cemas memikirkan apa yang bukan milikmu.
Ketika dia yg kamu cinta pergi meninggalkanmu, itu karena kamu berdoa
tuk mendapatkan seseorang yg baik, dan diatak baik untukmu.
Kadang, meski pernah terluka, kamu masih beri kesempatan kedua. Karena
kamu tahu, hidupmu jadi lebih baik sejak bertemu dirinya.
Hargai perasaan seseorang, bahkan jika itu tak berarti apa-apa bagimu,
karena mungkin saja itu berarti segalanya bagi dia.
Jangan pernah ragu bahwa Tuhan akan selalu memberikan yang terbaik
untukmu, meski terkadang kamu harus merasakan sakit dahulu.
Jika kamu cinta dia, biarkan dia menjadi dirinya sendiri, maka kamu
tak akan kecewa ketika mereka tak seperti yang kamu inginkan.
Dalam hidup, lebih baik ketika kamu mampu mengalahkan egomu, daripada
kamu memenangkan begitu banyak perselisihan.
Cinta, kebaikan, dan hati yang penuh maaf adalah KUNCI untuk sebuah
hidupyang lebih menyenangkan dan berbahagia.
Yakinlah bahwa kamu lebih berani, lebih kuat dan lebih pintar dari
yang kamu pikirkan. Jadilah pribadi yang MANDIRI.
Jangan pernah mengeluh dengan keadaan yang datang di hari ini. Apa
punyang terjadi, terimalah dengan lapang hati.
Kau selalu lbh kuat dr rasasakitmu, lbh besar dr masalahmu, & lbh baik
dr penghakiman org atasmu,slm ada Tuhan di hatimu.
Km tak perlu mengkhawatirkan semua hal. Km tak perlu mempedulikan
semua orang. Buat hidupmu simple.
Segera laksanakan rencana keberhasilan mu di hari ini, jangan tunda
lagi, jangan buang waktu, karena waktu tak bisa menunggu.

Related Post :

Artikel Rekomendasi

Berita Online Okezone

Kumpulan Cerita Motivasi | Artikel Motivasi

ShoutMix chat


ShoutMix chat widget

Popular Pos 2